Perangkat Pembelajaran Paud TK RA Kurikulum 2013 Semester 1 Dan 2

Perangkat Pembelajaran Paud TK RA Kurikulum 2013 - Pendidikan Anak Usia Dini atau yang sering disebut juga PAUD oleh masyarakat saat ini adalah jenjang pendidikan sebelum jenjang pendidikan dasar yang merupakan suatu upaya pembinaan yang ditujukan bagi anak sejak lahir sampai dengan usia enam tahun yang dilakukan melalui pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani.



an image

Administrasi dan Perangkat Kurikulum 2013 pendidikan anak usia dini Paud, TK dan RA bertujuan untuk melaksanakan kompetensi pembelajaran berdasarkan KI dan KD sesuai dengan kriteria umur peserta didik.

Guru atau pengajar sekolah Paud juga dituntut memiliki perangkat pembelajaran yang mendukung sebagai penunjang melaksanakan kegiatan belajar mengajar (KBM). Meskipun menerapkan kurikulum yang sama yaitu kurikulum 2013, Perangkat pembelajaran jenjang sekolah PAUD, TK dan RA berbeda dengan SD, SMP dan SMA.

https://cuntorio.blogspot.com/2018/06/perangkat-pembelajaran-paud-tk-k13.html

Baca selengkapnya >>  

0 Response to "Perangkat Pembelajaran Paud TK RA Kurikulum 2013 Semester 1 Dan 2"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel